Puncak musim dingin Eropa sudah berlalu yang dimana suhu sudah semakin bersahabat, hal itu mempengaruhi ketergantungan pemakaian penghangat ruangan yang semakin menurun,
akibatnya pemakaian listrik juga semakin menurun, hal tersebutlah yang mempengaruhi permintaan batu bara jadi semakin rendah.
Pada hari perdagangan senin, harga batu bara mengalami penurunan sebanyak 0,34% yang lalu di lanjut dengan tren negatif sebesar 2,2%
Linknews